Anak Jalang
by Hari Moekti
Sejak mula tak kukira
Orang di seberang sana
Sejak mula sudah ku duga
Dia teman lama
Nyatanya dia telah berubah
Tingkahnya gayanya dandanannya
Tak sengaja dia menoleh
Dan menatapku tajam
Kulambaikan tangan padanya
Lalu kusapa dia
Hai teman engkau banyak berubah
Timgkahmu gayamu dandananmu
Anak jalang dulu orang bilang
Namun cobalah lihat sekarang
Anak jalang dulu dia memang
Kini dia anak pendiam
Mungkin dia pernah kecewa
Didalam hidupnya
Mungkin juga hampir gila
Karena ulah sendiri
Nyatanya dia telah berubah
Tingkahnya gayanya dandanannya
Anak jalang itu kini telah berubah
lirik yang bagus penuh makna ini mas
ReplyDeletejika berubah menjadi lebih baik,itu bagus :)
ReplyDeleteselamat sore mas fajar....apa kabar ?
Hari Moekti, rocker yang sekarang jadi ustad. saya suka lagu2nya
ReplyDeletepuisinya bagus...
ReplyDeletetentang anak jalang..