Berbagi Yuk - Ngobril

Thursday, 25 July 2013

Berbagi Yuk

Berbagi yuk.. kawan..kawan.. nih..rencana mau ada pembagian paket bingkisan nih..kepada anak yatim, dhuafa di desa binaan dan karyawan Fakultas Hukum UII (satpam, teman teman parkir, teman teman cleaning service). Rencana paket ersebut akan didistribusikan tanggal 3 dan 4 Agustus 2013. 

Berbagi yuk,.. Oh, ya mengenai harga paket yaitu Rp. 150.000. Untuk Paket terdiri dari bingkisan lebaran, sedikit uang, dan acara buka bersama baik di desa binaan maupun di tempat pak Rohidin (utk satpam, kawan parkir, cleaning service)

ok..kawan.. bagi yang berminat silahkan menghubungi

a .Eko Rial Nugroho (081328597500)
b. Asep Kusnadi (085643947799)
c. Hamdan (08122753460)
d. Aris subianto (081905662600)

atau bisa transfer langsung ke 

Mandiri a.n Eko Rial Nugroho No. rek. 1370010168371
BCA a.n Hamdan Budi Setiawan 8465085882

nah apabila sudah transfer mohon konfirmasinya nggih.. biar nyamleng..he.he.he....

Terima kasih..





NB: Gambar dari Google Images

4 comments:

  1. Wah, mulia om. Semoga lancar dan mendapat berkah om. Amienn

    ReplyDelete
  2. ooo kirain mau dibagi parcel manuk...
    sukses acarane om...

    ReplyDelete
  3. nama di rekening BCA kayaknya ane kenal ki hihihi sksd
    acara rutin tahunan ya kang, jos tenan.. :))

    ReplyDelete
  4. maaf ya, saya belum bisa ikutan, nanti kapan-kapan boleh kan?

    ReplyDelete

Matur nuwun komentaripun....
EmoticonEmoticon

Notification
This is just an example, you can fill it later with your own note.
Done